Spirit Pengorbanan untuk Sesama

Oleh Jamal Ma’mur Asmani IDUL Adha adalah momentum umat Islam dan bangsa Indonesia menyingsingkan lengan baju agar mau berkorban demi kebangkitan negeri. Bangsa ini sedang mengalami kelambatan atau krisis ekonomi akibat pengaruh ekonomi global. Dalam konteks ini, spirit Idul Adha harus dihadirkan agar seluruh anak bangsa bahu membahu berkorban untuk mengatasi krisis ekonomi menuju bangsa […]
