Garap Pengabdian Masyarakat Desa Dumpil, Dosen Ipmafa Lakukan Edukasi Tatakelola Lembaga Keuangan

Tim KKN dan Dosen Pembimbing Lapangan Desa Dumpil Dukuhseti menginisiasi pelaksanaan program Edukasi Lembaga Jasa Keuangan kepada masyarakat sebagai bentuk pengabdian kepada masyarakat, Kamis (8/8/2019). Program edukasi yang dihadiri sekitar 25 orang peserta ini mengambil tema tentang “Pemanfaatan BUMDES Desa Dumpil Sebagai Lembaga Pembiayaan Mikro Syariah”. Peserta terdiri dari kepala desa, perangkat desa, pengurus BUMDES […]
Belajar Ber-Koperasi Bersama KKN Ipmafa Desa Dumpil

Tim KKN dan Dosen Pembimbing Lapangan Desa Dumpil Dukuhseti menginisiasi pelaksanaan program Edukasi Lembaga Jasa Keuangan kepada masyarakat sebagai bentuk pengabdian kepada masyarakat, Kamis (8/8/2019). Program edukasi yang dihadiri sekitar 25 orang peserta ini mengambil tema tentang “Pemanfaatan BUMDES Desa Dumpil Sebagai Lembaga Pembiayaan Mikro Syariah”. Dalam sambutannya, kepala desa menyampaikan bahwa program ini sangat […]
