Film Jejak Langkah 2 Ulama Diputar di Ipmafa Pati

IPMAFA menjadi jadi salah satu penyelenggara pemutaran Film “Jejak langkah 2 Ulama” yang akan diputar pada tanggal 3 Maret 2020. Film yang menceritakan perjalan hidup dua tokoh ulama besar dari Nahdlatul Ulama’ dan Muhammadiyah ini tidak ditayangkan di bioskop dan platform digital melainkan hanya diputar di komunitas-komunitas khususnya dari NU dan Muhammadiyah. Bagi masyarakat Pati […]