Mujahadah Ramadhan bersama PMI dan JQH
Di tengah nuansa bulan penuh ampunan, banyak aktivitas keagamaan dilakukan untuk menuai keberkahan bulan suci Ramadhan. Salah satunya adalah kegiatan ritual yang dilaksanakan oleh Prodi Pengembangan Masyarakat Islam (PMI) IPMAFA dan JQH (Jam’iyah Qurro Wal Huffadz) IPMAFA Jumat kemarin (10/06/16). PMI dan JQH bersama-sama mengadakan acara bertajuk “IPMAFA BERDZIKIR” di kampus Ipmafa. Kegiatan tersebut merupakan […]
Bedah Buku “Anai-anai Digelap Badai”: Kita Harus Berempati Terhadap Odha
Prodi Pengembangan Masyarakat Islam Ipmafa bekerja sama dengan Kelompok Dukungan Sebaya (KDS) Rumah Matahari sukses mengadakan bedah buku “Anai-anai Digelap Badai: ODHA Terpencil Melawan Stigma” kemarin (17/3/2016). Buku karya seniman Solo bernama Sosiawan Leak ini diselenggarakan di auditorium kampus Ipmafa dengan mendatangkan narasumber penulis buku langsung dan Kaprodi PMI, Faiz Aminuddin MA. Dihadiri para mahasiswa […]
Mahasiswa Ipmafa Lestarikan Alam Dengan Aksi Tanam Mangrove
Organization for Industrial and Cultural Advancement (OISCA) cabang Pati bekerja sama dengan mahasiswa Prodi Pengembangan Masyarakat Islam (PMI) Institute Pesantren Mathali`ul Falah (Ipmafa) beserta kelompok petani setempat mengadakan penanaman massal bibit Mangrove di Desa Tunggul Sari, Kecamatan Tayu, Rabu (09/03). Penanaman dilakukan mulai pukul 07.00 di lahan sepanjang pantai di Desa Tunggul Sari yang luasnya 2,5 […]
Belajar Metode Pengembangan Masyarakat Yang Tepat
Metode kerja “doing for” menjadikan masyarakat pasif dan bergantung pada bantuan baik dari pemerintah maupun organisasi sukarela. Sebaliknya, metode kerja “doing with” dapat merangsang masyarakat menjadi aktif dan dinamis. Di sini, setiap fasilitator pengembangan masyarakat dituntut untuk bisa memilih metode yang tepat dalam kegiatan pengembangan agar masyarakat bisa berperan aktif. Demikianlah diskusi mahasiswa Fak.Dakwah Ipmafa […]
Gafatar dan Pentingya Dakwah Kultural

Oleh: Sholahuddin* Seminggu yang lalu, harian Jawa Pos Radar Pati menegaskan berita yang menghentakkan kita semua, seorang mahasiswi sebuah perguruan tinggi swasta di Semarang sudah 3 bulan hilang dan raib entah kemana, terakhir kali sang mahasiswi pamitan untuk Kuliah Kerja Nyata (KKN) di Malaysia, tetapi setelah di cross-chek kekampus, dikampus tidak menyelenggarakan kegiatan KKN. Sampai […]
Buku “Strategi Dakwah Kultural” Karya Mahasiswa PMI Dibedah
Para mahasiswa Prodi Pengembangan Masyarakat Islam (PMI) patut berbangga karena mereka sudah mampu berkarya dengan menulis sebuah buku berjudul “Strategi Dakwah Kultural” yang ditulis para mahasiswa PMI semester 5. Buku yang ditulis di sela-sela perkuliahan itu dibedah di auditorium kampus Ipmafa, Jumat (22/1) kemarin. Acara yang dikemas dalam acara “Launching dan Bedah Buku” diselenggarakan oleh […]
Diskusi Mingguan Fakultas Dakwah Angkat Tema Kemiskinan

Tingginya angka kemiskinan dan kurang tepatnya sasaran progam pemerintah dalam mengentaskan kemiskinan menjadi tema pembahasan dalam diskusi mingguan Fakultas Dakwah Ipmafa (19/1). Diskusi ini diikuti oleh para mahasiswa prodi PMI dan KPI yang concern di bidang pemberdayaan masyarakat. Proses diskusi dibimbing oleh Faiz Aminuddin,MA, Kaprodi PMI yang sekaligus dosen mahasiwa. Faiz memandu arah diskusi agar […]
Puluhan Mahasiswa IPMAFA Bersih-bersih Sungai Tayu
Pati, NU Online Mahasiswa jurusan Pengembangan Masyarakat Islam (PMI) Institut Pesantren Mathaliul Falah (IPMAFA) kabupaten Pati bersama aktivis lingkungan di Pati meramaikan kegiatan “Jogo Kali”, Ahad (1/11). Mereka memunguti sampah di sepanjang tepi sungai Bendokaton sampai Sambiroto kecamatan Tayu Kabupaten Pati. Pada kegiatan yang berlangsung selama dua hari, (31/10-1/11) mereka juga memunguti sampah di dalam […]
Antisipasi Konflik, Mahasiswa Institut Pesantren Mathali’ul Falah Gelar Seminar
Pati, NU Online Ketua Kesbangkol Pati itu Sudartomo menyampaikan beberapa potensi konflik yang mungkin terjadi di Pati. Karena itu, penyelesaian konflik penting untuk disosialisasikan kepada para mahasiswa. Menurutnya, persoalan seperti keberadaan karaoke dan rencana penambangan pabrik semen di Pati selatan menjadi semacamwarning bagi semua pihak untuk bisa mencegah terjadinya hal-hal yang tidak diinginkan. Hal ini […]
Institut Pesantren Mathali’ul Falah Galang Dana untuk Korban Asap
Pati, NU Online Program Studi Pengembangan Masyarakat Islam Institut Pesantren Mathali’ul Falah (Ipmafa) Kajen, Pati, Jawa Tengah, mengadakan acara penggalangan dana bagi korban asap di Sumatera dan Kalimantan. Aksi pengalangan dana dirangkai dengan diskusi bertema “Jaga Alam Jaga Kehidupan”. Kegiatan yang berlangsung 19 Oktober kemarin ini sebagai wujud kepedulian Prodi dan mahasiswa PMI terhadap saudara-saudara […]