Search
Close this search box.
Search
Close this search box.

Prodi KPI IPMAFA Gelar Pitching Konsep Program Acara Berita

pitching_kpi_2024

Redaksi IPMAFA – Program Studi Komunikasi dan Penyiaran Islam (KPI) IPMAFA mengadakan kegiatan Pitching Konsep Program Acara Berita bagi mahasiswa semester 4. Acara ini berlangsung di Aula 2 IPMAFA pada Rabu, 5 Juni 2024, dan merupakan bagian dari Mata Kuliah Teknik Reportase Media Penyiaran. Pitching konsep program acara berita ini adalah tahap akhir sebelum mahasiswa […]

Maba Ipmafa Belajar Manhaj Public Speaking Baginda Nabi Muhammad SAW

Berita Ipmafa – Kemampuan public speaking yang baik penting dimiliki mahasiswa yang notabene dipersiapkan menjadi agen perubahan di masa mendatang. Hal inilah yang mendasari Musyrif-musyrifah Ma’had Jami’ah Institut Pesantren Mathali’ul Falah (Ipmafa) Pati menggelar Pelatihan Public Speaking bagi mahasiswa baru dari berbagai jurusan beberapa waktu lalu di Ruang Auditorium 2. “Tujuan utama dilaksanakanya pelatihan ini tentu tak […]

Wejangan Kiai Sahal Untuk Para Wisudawan

Berita Ipmafa – “Kuwe nek muleh, ilmumu ngamalno, ojo lali gurumu dongakno” (Jika kamu lulus nanti, amalkan ilmumu, jangan lupa doakan gurumu-red). Wejangan dari KH. MA. Sahal Mahfud tersebut disampaikan K.H. Rahmat Asnawi, LC di hadapan para wisudawan dalam kegiatan WisudaMa’had Jami’ah Institut Pesantren Mathali’ul Falah (Ipmafa) Pati, 7 Desember 2019. Dalam kegiatan yang digelar di Masjid […]

Wisuda VIII Ipmafa: Saatnya Pesantren dan Santri Menjadi Subjek Pemenuhan SDGs

Berita Ipmafa – Sidang Senat Terbuka Wisuda VIII Institut Pesantren Mathali’ul Falah (Ipmafa) Pati usai digelar Sabtu, 7 Desember 2019. Orator Ilmiah Prof. Dr. Imam Taufiq, M.Ag menjawab pertanyaan dalam sambutan Rektor Ipmafa, Abdul Ghofarrozin, M.ED bahwa dalam konteks pemenuhan Sustainable Development Goals (SDGs) pesantren dan santri belum sepenuhnya menjadi subjek. “Dari dulu hingga sekarang […]

Rekrutmen Dosen Tetap KPI IPMAFA

DIBUKA LOWONGAN DOSEN TETAP IPMAFAInstitut Pesantren Mathali’ul Falah (IPMAFA) Pati membuka lowongan dosen tetap Fakultas Dakwah program Komunikasi dan Penyiaran Islam (KPI).Persyaratan Dosen Program Studi Komunikasi dan Penyiaran Islam (KPI); Pendidikan minimal S2 S2 Multimedia/Periklanan/Komunikasi dan Penyiaran Islam  IPK minimal 3,00 (skala 4) Tidak berstatus sebagai Guru/ PNS/ Karyawan Tetap pada instansi lain. Belum mempunyai […]

Muskerwil Forkomnas KPI Jateng-DIY Jadi Ajang Evaluasi Mahasiswa KPI

WONOSOBO- Semakin berkembangnya zaman, tantangan bagi mahasiswa Komunikasi Penyiaran Islam (KPI) di era revolusi industry 4.0 kian berat, sehingga perlu mereka harus meningkatkan pengetahuan dan skill yang mumpuni di bidang teknologi dan informasi. Hal tersebut disampaikan oleh Ketua Dewan Pimpinan Pusat Asosiasi Program Studi Komunikasi dan Penyiaran Islam (ASKOPIS), Muhammad Zamroni dalam acara Muskerwil Forkomnas […]

Workshop Kurikulum Perkuat Kompetensi Prodi KPI IPMAFA

Program Studi Komunikasi dan Penyiaran Islam IPMAFA melaksanakan Workshop Kurikulum untuk menghadapi era digital pada Sabtu (20/8). Acara yang berlangsung sehari penuh itu menghadirkan Muzzayin Nazaruddin MA, seorang pakar komunikasi sekaligus Kaprodi PMI Universitas Islam Indonesia (UII) Yogyakarta. Hadir dalam acara itu Wakil Rektor 1 bidang akademik, A. Dimyati, Dekan Fakultas dakwah IPMAFA, Sri Naharin […]

KURIKULUM KPI

Kode MK Nama Mata Kuliah Total SKS MPK-01 Pancasila dan Kewarganegaraan 2 MPK-02 Tauhid dan Ilmu Kalam 2 MPK-03 Akhlak/Tasawuf 2 MKK-01 Bahasa Inggris I 2 MPK-04 Bahasa Indonesia 2 MKK-02 Bahasa Arab I 2 MPK-05 Ulumul-Qur’an 2 MPK-06 Ulumul Hadist 2 MPK-07 Pengantar Studi Islam 2 MPK-08 Filsafat Ilmu 2 MKK-03 Pengantar Ilmu Komunikasi […]

PROFIL PRODI KPI

Visi Visi Program Studi Komunikasi dan Penyiaran Islam (KPI)adalah “Menjadi Pusat Pendidikan dan Riset di bidang Ilmu Komunikasi dan Penyiaran berbasis Nilai-nilai Pesantren tahun 2035”. Misi Untuk mewujudkan visi tersebut, Program Studi Komunikasi dan Penyiaran Islam (KPI) mempunyai misi yang juga mendukung misi Jurusan Dakwah pada khususnya dan STAI Mathali’ul Falah Pati pada umumnya, yaitu […]