Refleksi Hardiknas Menuju Humanisasi Pendidikan
Bulan Mei disebut juga dengan bulan pendidikan, dimana setiap tanggal 2 Mei diperingati sebagai Hari Pendidikan Nasional. Bertepatan dengan momentum tersebut, forum diskusi dwi mingguan “Dialektika” dari Prodi Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah (PGMI) IPMAFA mengusung tema “Refleksi Sejarah dan Makna Pendidikan Nasional” untuk dielaborasi dalam forum diskusi (10/5). Kegiatan tersebut menghadirkan Nikmatin Khomsiyah, alumnus IPMAFA, […]
Mahasiswa PBA Meriahkan Kemah Bahasa Arab Se-Indonesia
Persatuan Mahasiswa Bahasa Arab se-Indonesia yang diberi nama ITHLA belum lama ini menyelenggarakan Kemah Bahasa Arab (KBA) di Institut Agama Islam Negri Purwokerto, selama tiga hari mulai Jum’at-Minggu kemarin (13-15/05). ITHLA merupakan singkatan Itihadut Thalabah Al-Lughah Al-Arabiyyah yang mewadahi forum komunikasi antar mahasiswa bidang Bahasa Arab se Indonesia. Kali ini, acara KBA tersebut diselenggarakan oleh […]
Pesantren: Destinasi Pendidikan Nasional
Oleh Jamal Ma’mur Asmani “Kekayaan ragam pesantren ini menuntut revitalisasi di semua elemen supaya pesantren relevan dengan tantangan globalisasi.” PADA 13-15 Mei 2016, akan berlangsung Silaturrahim Nasional (Silatnas) Gerakan Nasional Ayo Mondok di Pasuruan Jawa Timur. Silatnas ini diharapkan mampu memberikan tawaran gagasan cemerlang untuk meningkatkan kualitas pondok pesantren. Tema Silatnas ini adalah meneguhkan […]